Video: Ucapan Selamat Ultah Bawaslu ke-13 Direktur Utama Media Online Telisik.id
Arman
Content Creator
Jumat, 09 April 2021 / 11:52 am
Ilustrasi: Arman/Telisik
Demokrasi tak bisa dicederai. Demokrasi adalah milik seluruh rakyat Indonesia.
Demokrasi adalah pesta dan satu-satunya penentu masa depan rakyat, sehingga lahir pengawas untuk menjaganya.
Telisik.id mengucapakan "Dirgahayu Badan Pengawas Pemilihan Umum yg Ke-13, semoga tetap tangguh mengawal demokrasi."
#13 Tahun Bawaslu Mengawasi, Mengawasi untuk Demokrasi.