Perubahan Badan Setelah Berhubungan Intim pada Istri

Ahmad Sadar, telisik indonesia
Rabu, 14 Oktober 2020
0 dilihat
Perubahan Badan Setelah Berhubungan Intim pada Istri
Hubungan suami-istri. Foto: Repro google

" Namun, pernahkah Anda memperhatikan perubahan apa saja yang terjadi pada badan istri setelah berhubungan intim? "

KENDARI, TELISIK.ID - Berhubungan intim bagi pasang yang telah menikah adalah hal biasa terjadi yang demikian itu juga membuat hubungan semakin harmonis dan romantis.

Namun, pernahkah Anda memperhatikan perubahan apa saja yang terjadi pada badan istri setelah berhubungan intim?

Berikut Telisik.id, telah menghimpun dari beberapa sumber. Dilansir dari nakita.grid.id ada 4 perubahan badan pada istri setelah berhubungan intim.

1. Payudara membesar

Melansir thehealthsite, payudara bisa membesar hingga 25 persen ketika Istri terangsang secara seksual. Meski dapat memberikan sedikit kepercayaan diri, tetapi perubahan itu tidak akan berlangsung lama.

2. Klitoris dan labia kemungkinan menjadi lebih besar setelah berhubungan intim, klitoris dan labia kemungkinan menjadi lebih besar. Tetapi jangan khawatir, hal itu normal terjadi.

Baca juga: Ini Rekomendasi Kaktus Mini, Cocok untuk Dekorasi Ruangan

3. Akan mengeluarkan sedikit darah

Jika melihat ada darah yang keluar dari Miss V setelah berhubungan intim, itu hal yang normal. Istilah ini dikenal sebagai perdarahan postcoital, dan bisa terjadi karena beberapa alasan.

Dapat terjadi ketika baru pertama kali berhubungan intim atau karena kontrol kelahiran. Akan tetapi, jika hal itu terus berlanjut maka harus berkonsultasi dengan dokter.

4. Mengalami kram atau kembung setelah orgasme

Apakah Moms pernah mengalami kram atau kembung setelah orgasme?

Jika iya, maka tidak perlu khawatir. Sebab, hal itu hal yang wajar terjadi setelah berhubungan intim.

Namun, bila kram semakin parah pastikan untuk memeriksanya ke dokter agar tidak ada masalah kesehatan yang serius.

Dokter Fitriana Aprilia dalam tinjauannya mengungkapkan, sesaat setelah melakukan hubungan seksual, tubuh akan mengalami perubahan sebagai respon dari aktivitas yang baru saja dilakukan.

"Secara biologis, akan ada sejumlah perubahan yang terjadi sebagai tanda bahwa tubuh sudah aktif secara seksual," ucap pungkasnya. (C)

Reporter: Ahmad Sadar

Editor: Kardin

TAG:
Artikel Terkait
Baca Juga